Warna Cat Masjid yang Bagus, Membuat Ibadah Semakin Nyaman

Baca juga: warna masjid minimalis

5. Kombinasi Hitam Putih atau Monokrom

Warna Cat Masjid yang Bagus

Warna kombinasi paling tepat untuk sebuah masjid adalah monokrom atau perpaduan hitam dan putih. Warna ini akan membuat masjid terlihat elegan dan berkelas. Kesan bersih yang dipadukan dengan hitam pekat bisa membuat nyaman dan betah beribadah. Jika menggunakan kombinasi warna ini, akan mudah untuk menambah benda dengan berbagai warna.

6. Biru

Warna Cat Masjid yang Bagus

Pernahkah mendengar atau mengetahui Masjid Sultan Ahmad yang ada di Turki? Masjid yang terkenal dengan sebutan Masjid biru ini tampil dengan dominasi ornamen berwarna biru. Mulai dari ubin hingga desain interior lainnya.

Terinspirasi dari Masjid Sultan Ahmed tersebut kini biru banyak dipilih untuk musholla atau masjid. Alasan lain warna ini menjadi pilihan untuk tempat ibadah karena tone biru memberikan kesan sejuk dan tenteram sehingga dapat menambah kekhusyukan ketika beribadah.

7. Ungu

Warna Cat Masjid yang Bagus

Bingung memilih warna yang bagus untuk desain interior masjid? Ungu bisa menjadi pilihan tepat. Pasalnya, secara psikologis warna ungu dapat memberikan kesan dingin. Sama halnya dengan hijau dan biru, kesan dingin pada ruangan masjid bisa menambah kekhusyukan dan konsentrasi seseorang ketika beribadah. Padukan dengan oramen di dalamnya dengan warna ungu juga agar selaras seperti jam masjid digital running text dengan background warna ungu.

Daftar Isi

error: Content is protected !!